
Jika anda ingin melakukan hal-hal yang ajaib seperti memindahkan suatu objek ke dimensi lain atau hal-hal sejenisnya, yang perlu anda miliki adalah sepasang mata "Sharingan". Sharingan adalah kemampuan mata khusus yang hanya dimiliki oleh
Klan Uchiha, yaitu salah satu klan terkuat di Konohagakure, bahkan terkuat di dunia shinobi. Pada zaman sekarang ini dimana teknologi semakin canggih, tidah hanya Klan Uciha yang bisa memiliki mata sharingan,...